COOLER MASTER Praetorian 732
Model | Tower |
Material | Aluminum |
Power Supply | Not Available |
Internal Bays | 4x 3.5" |
External Bays | · 4x 5.25" · 2x 3.5"
|
Front mounted ports | · 2x USB 2.0 · 1x Audio · 1x Firewire IEEE 1394
|
Motherboard Compatibility | ATX, Micro ATX |
Dimension (WHD) | 19.8 x 45.5 x 50 cm |
Weight | 9.1Kg |
Price :
Sumber : Bhineka.com
COOLER MASTER Praetorian 732
Praetorian 732 merupakan pc case yang di produksikan oleh cooler master.mungkin pc case merupakan produk yang tidak baru lagi tapi tetap saja desain dan material pembuatnya unik sekaligus keunggulan dari produk ini.
Pc case ini hamper memiliki banyak keunggulan contohnya saja dari materialnya yang terbuat dari allumunium,membuat pc case ini tampak kokoh dan jika di sentuh terasa dingin,hati-hati kesetrum.
Lalu produk ini di lengkapi dengan 3 buah fan,satu terletak di sisi depan untuk pendingin dan di lengkapi juga dengan lightning effect berwarba biru,dan 2 buah di belankang sebagai penyarap panas.
Kerja system sirkulasi ini cepat bekerja maksimal karena dilengkapi chassis air guide yang brfungsi sebagai pendingin processor.
Dan di sisi depannya untuk melindungi drive bays pc case ini memiliki swing yang sangat tebal dan 100 % terbuat dari allumunium.
Untuk mother boardnya itu sendiri yang mendukung untuk pc case ini adalah model ATX 12 dan juga telah di sediakan motherboard tray jadi kita mudah memasang motherboard tersebut,tetapi di dalamnya tidak dilengkapi power supply unit yang dimasudkan menjadikan kita bebas ubutk memasang power supply unit yang kita inginkan.
Tetapi kekurangan produk ini adalah pot-portnya yang di sediakan berada disisi atas yang sulit dijangkau apabila meletakan pc case ini pada ruangan yang sempit,selain itu karena pc case ini terbuat dari allumunium maka bobotnya terlampau berat bagi pc case.
,180.0000)">US$ 180.00
Sumber : Bhineka.com